SINOPSIS
Film THE GIRL NEXT DOOR mengisahkan tentang seorang pemuda bernama Matthew Kidman. Bisa dibilang, kehidupan yang dijalani oleh Matthe Kidman adalah sebuah kehidupan yang berjalan datar dan gampang tertebak. Setiap harinya, Matthew Kidman menjalankan kehidupan yang terencana dan juga tidak memiliki kejutan. Awalnya, Matthew Kidman nyaman dengan kehidupan seperti itu.
Matthew sendiri adalah seorang pelajar yang rajin dan juga selalu mendapatkan nilai-nilai yang tinggi di sekolahnya. Sehingga tidak heran apabila, Matthew Kidman menjadi murid teladan di sekolahnya. Bahkan Matthew Kidman kemudian mendapatkan kepercayaan untuk mengajari salah satu murid untuk bisa mendapatkan nilai yang lebih baik.
Namun perlahan Matthew Kidman tidak bisa memungkiri bahwa dia mengalami kebosanan yang sangat parah di dalam hidupnya. Dia merasa bahwa bukan kehidupan seperti itulah yang ingin ia jalani. Apalagi ditambah dengan status Matthew Kidman yang belum memiliki seorang kekasih. Sehingga membuatnya semakin merasa tidak nyaman dengan kehidupan yang ia miliki sekarang.
Namun kemudian semuanya berubah dengan kehadiran tetangga barunya. Tetangga barunya tersebut bernama Danielle yang merupakan seorang wanita cantik dan seksi. Kehadiran Daniele langsung menarik perhatian dari Matthew Kidman. Matthew Kidman nyatanya mulai jatuh hati terhadap kecantikan yang dimiliki oleh Danielle. Hingga kemudian Matthew Kidman mulai rajin untuk mengamati segala gerak-gerik tetangga barunya tersebut.
Akhirnya Matthew Kidman mengetahui identitas sebenarnya dari Daniele. Kenyataan tersebut adalah nyatanya Daniele dulunya adalah seorang artis film-film porno. Sebenarnya Matthe Kidman mengetahui kenyataan tersebut dari sahabatnya sendiri.
Sahabatnya yang memang penggemar film porno tersebut langsung mengetahu identitas dari Daniele ketika dikenalkan oleh Matthew. Hal tersebut tentu saja membuat Matthew Kidman berada dalam sebuah dilema. Apakah dia akan terus melanjutkan usahanya untuk bisa mendapatkan Daniele atau berhenti begitu saja setelah mengetahui kenyataan yang sebenarnya.
Film THE GIRL NEXT DOOR disutradarai oleh Luke Greefield dan naskah film ini ditulis oleh David Wagner. Film THE GIRL NEXT DOOR adalah sebuah film bergenre drama komedi yang dirilis pada tahun 2004.
Link Download
CARA DOWNLOAD DI DEMMOVIE
1. Klik Link Tujuan
2. Anda akan diarahkan ke halaman Shtme, Dan Klik lanjutkan, seperti pada Gambar
3. Lalu Klik Centang Pada Chapta Google, Seperti pada Gambar
4. setelah itu tunggu 5 detik, Langsung Click "Get Link"
5. Dan Link Download akan Muncul :)
Terimakasih Sudah Berkunjung
Apabila Link mati, Harap Lapor diKomentar yaa :)
